Langkah - Langkah Setelah Pembayaran untuk UM UNDIP 2012

Setelah melakukan pembayaran baik via transfer bank / ATM / e-banking, maka tahap berikutnya adalah seperti berikut ini :

silahkan dipilih menu bagian paling bawah, sehingga muncullah tampilan :


kemudian masukkan PIN, Password dan ketik ulang kode CAPTCHA-nya, maka akan tampil berikut :




Lalu pilihlah menu link PROFIL untuk melengkapi data diri dan upload foto Anda !

Selanjutnya isikan data keluarga ( Bagi Anda yang sudah berkeluarga / menikah, jika belum menikah maka lewati saja ) !

Kemudian, isikan data pendidikan dan gelar Anda !

Isikan data pekerjaan dan Final, jika sudah yakin maka Anda dapat melakukan proses DAFTAR. Namun sebelumnya terdapat informasi yang perlu dibaca dan diperhatikan penting antara lain :
  1. PERIKSA ULANG DAN PASTIKAN SEMUA DATA DIATAS ADALAH BENAR DAN SESUAI DENGAN KENYATAAN. DENGAN MENEKAN TOMBOL DAFTAR DIBAWAH MAKA ANDA TIDAK AKAN DAPAT MENGUBAH DATA-DATA YANG TERTERA DIATAS SEKALIGUS SEBAGAI PERNYATAAN BAHWA ANDA TIDAK AKAN MENGUBAH / MENGAJUKAN PERMOHONAN PERUBAHAN KOMPONEN DATA-DATA DIATAS.
  2. BILA ANDA MASIH RAGU-RAGU AKAN DATA-DATA DIATAS, SILAHKAN LAKUKAN PERUBAHAN DENGAN MENU-MENU YANG ADA DI ATAS ATAU SILAHKAN LOGOUT DAN LOGIN KEMBALI DENGAN NOMOR PIN DAN PASSWORD ANDA DI LAIN WAKTU UNTUK MELAKUKAN PERUBAHAN DATA-DATA DIATAS.
  3. DENGAN MENEKAN TOMBOL "DAFTAR" INI BERARTI BAHWA SEGALA ISIAN DALAM FORMULIR PENDAFTARAN INI ADALAH BENAR DAN JIKA ADA KESALAHAN/KEBOHONGAN DATA DI KEMUDIAN HARI PESERTA YANG BERSANGKUTAN AKAN MENERIMA SANKSI.
Jika sudah benar yakin, maka tekan tombol daftar, sehingga akan muncul tampilan seperti dibawah ini :


Silahkan tekan CETAK KARTU PESERTA UJIAN untuk mencetak hasil kartunya !


Comments

  1. Maaf ka, sebelumnya perkenalkan dlu, nama saya Julianti, saya juga ikut daftar UM UNDIP 2015 dari jenjang SMA ke S1 , saya sudah melakukan pembelian pin dan berhasil logging, saya juga sudah mengisi data lengkap semuanya mulai dari foto, profil dan sekolah, tapi setelah saya klik FINAL malah terdapat ket sbb ;
    Maaf, pendaftaran belum bisa kami proses karena ada permasalahan sebagai berikut
    Data kelahiran belum valid, periksa kembali kode kota lahir anda
    Data identitas belum valid, periksa kembali kode kota anda
    Data Ayah belum valid periksa kembali kode kota ayah
    Data Ibu belum valid, periksa kembali kode kota ibu
    Data SMA belum valid, periksa kode SMA anda
    Pilihan 1 belum valid, periksa kembali kode pilihan anda
    Pilihan 2 belum valid, periksa kembali kode pilihan anda

    padahal saya sudah cek berulang kali dan semuanya benar, sementara cetak kartu terakhir dilakukan besok malam pukul 12, mhon bantuannya ka, terimakasih.

    ReplyDelete
  2. Maaf de Julianti...untuk jenjang Sarjana saya kurang begitu mengetahui, mungkin panjenengan langsung saja hubungi contak yang tertera di website. karena apa yang dipostingkan disini hanyalah berbagi pengalaman saya selama mendaftar UM di Pascasarjana 3 tahun silam.

    ReplyDelete

Post a Comment

Dilarang keras memasukkan kata-kata berbaukan SARA dan berkonotasi KERAS / KOTOR !!!